Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) Jalur Prestasi Poltekkes Kemenkes Sorong Tahun Akademik 2026/2027

Poltekkes Kemenkes Sorong membuka Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) Tahun Akademik 2026/2027 melalui Jalur Prestasi, yang diperuntukkan bagi calon mahasiswa berprestasi di bidang akademik maupun nonakademik. Jalur ini memberikan kesempatan bagi lulusan terbaik untuk melanjutkan pendidikan di bidang kesehatan pada program studi unggulan Poltekkes Kemenkes Sorong.

Informasi lengkap mengenai persyaratan, kriteria penilaian, jadwal, serta mekanisme pendaftaran Jalur Prestasi dapat dilihat pada brosur resmi SPMB.

Silakan download brosur SPMB di bawah ini.

20 January 2026, 10:57:26
Butuh Bantuan? Hubungi Kami!